I’tikaf di 10 Malam Terakhir Ramadan, Ini Niat dan Tata Cara
Jumat, 21 Maret 2025 - 12:09 WIB
Sumber :
- https://pixabay.com/id/users/mucahi
Niat i’tikaf bisa diucapkan dalam hati atau dengan lafaz sebagai berikut:
نويتُ أن أعتكفَ في هذا المسجدِ ما دُمتُ فيه
Nawaitu an a'takifa fi hadzal masjid ma dumtu fih
Artinya: "Saya berniat itikaf di masjid ini selama saya berada di dalamnya."
Selain itu, kamu juga bisa melantunkan niat
نويتُ الاعتكافَ في هذا المسجد لله تعالى
Nawaitul itikafa fi hadzal masjid lillahi taala Artinya: "Saya berniat i'tikaf di masjid ini karena Allah SWT."