Siap Beraksi! 5 Rekomendasi Drakor Action yang Bikin Adrenalin Terpacu

Drakor The K2
Sumber :
  • IMDB

Gaya Hidup, VIVA Banyuwangi – Drakor memiliki berbagai genre, termasuk aksi yang menegangkan dan menarik. Berikut 5 rekomendasi drakor aksi yang siap membuat Anda terhanyut dalam dunia petualangan dan keberanian:

1. Vincenzo (2021)

Se orang pengacara mafia Italia yang mencari keadilan di Korea Selatan. Drakor ini menampilkan cerita yang menarik, aksi yang menegangkan, dan humor yang tajam. Kisah pengacara mafia yang berperan sebagai pahlawan ini akan membuat Anda terhibur dan tertarik hingga akhir cerita.

2. The K2 (2016)

Se orang mantan tentara yang dipecat dari tugasnya mendapatkan tugas untuk melindungi istri dari presiden Korea Selatan yang berbahaya. Drakor ini menampilkan kisah yang menegangkan, aksi yang menakjubkan, dan pertunjukan akting yang memukau.

3. Vagabond (2019)

Se orang stuntman yang mencari kebenaran di balik kecelakaan pesawat yang menewaskan keponakannya. Drakor ini menampilkan aksi yang menegangkan, cerita yang menarik, dan pertunjukan akting yang memukau.