Pecinta Drakor Wajib Nonton! Ini Dia Rekomendasi Drakor Terbaik yang Seru dari Berbagai Genre

Drakor Lovely Runner (2024)
Sumber :
  • My Drama List

Goblin (2016-2017): Kisah cinta abadi antara seorang goblin dan pengantinnya, dibumbui dengan fantasi, komedi, dan romansa.

W: Two Worlds Apart (2016): Kisah cinta yang unik antara seorang wanita di dunia nyata dan karakter webtoon.

My Love From the Star (2013-2014): Kisah cinta yang tidak biasa antara seorang alien dan seorang aktris terkenal.

5. Genre Slice of Life: Hangat, Menyentuh, dan Relatable

Reply 1988 (2015-2016): Nostalgia ke tahun 1988 dengan kisah persahabatan dan kekeluargaan yang menghangatkan hati.

Hospital Playlist (2020-2021): Persahabatan lima dokter dan kehidupan mereka di dalam dan luar rumah sakit. Drama ini memiliki dua musim yang bisa kamu nikmati.

My Mister (2018): Kisah tentang dua orang yang terluka dan saling menemukan kenyamanan satu sama lain.