Kesalahan Umum dalam Wawancara Kerja yang Harus Kamu Hindari!

Ilustrasi Wawancara Pria dan Wanita
Sumber :
  • @artem podrez/Pexels.com

·       Kenakan pakaian yang sesuai dengan budaya Perusahaan.

·       Jika ragu, pilih pakaian semi-formal yang sopan. 

4.    Komunikasi yang Kurang Efektif

Menggunakan bahasa tubuh yang negatif, terlalu banyak bicara, atau menjawab pertanyaan dengan singkat tanpa elaborasi adalah kesalahan komunikasi yang sering terjadi.

Solusi:

·       Berlatih jawaban dengan teman atau keluarga sebelum wawancara.

·       Tunjukan gestur tubuh terbuka, seperti senyum dan kontak mata.