Insecure? 7 Drakor Ini Bantu Kamu Lebih Pede!

Drakor Weightlifting Fairy Kim Bok Joo (2016)
Sumber :
  • IMDb

7. Because This Is My First Life

Yoon Ji Ho, seorang penulis naskah drama yang membutuhkan tempat tinggal, dan Nam Se Hee, seorang pria yang membutuhkan penyewa untuk membantu membayar cicilan rumahnya, memutuskan untuk melakukan pernikahan kontrak. Drama ini menyoroti permasalahan yang sering dihadapi oleh generasi muda, termasuk tentang karier dan pernikahan. Drama ini mengajarkan untuk lebih berani dalam mengambil keputusan dan berpendirian teguh. Because This Is My First Life mendapat rating 8.2/10 di situs MyDramaList.

Tujuh rekomendasi drakor di atas menyajikan cerita yang relatable dan inspiratif tentang perjalanan karakter-karakternya dalam mengatasi rasa insecure. Dengan menonton drakor-drakor ini, diharapkan kamu bisa lebih mencintai diri sendiri, menerima kekurangan, dan fokus pada kelebihan yang kamu miliki. Ingatlah bahwa setiap orang itu unik dan berharga. Jadilah dirimu sendiri dan jangan takut untuk bersinar!