Flop di When The Stars Gossip, 7 Rekomendasi Drakor Lee Min Ho dengan Rating Tinggi Capai 32 Persen!
Minggu, 2 Februari 2025 - 22:14 WIB
Sumber :
- X: @kdrama_menfess
Meski masih SMA namun keduanya menghadapi rintangan yang berat karena kisah cinta yang tidak direstui. Status sosial yang bagai langit bumi membuat Lee Min Ho mengorbankan segalanya demi mendapatkan Park Shin Hye.
Boys Over Flowers (32,9 persen)
Paling pertama ada drama legen dari semua legen yaitu Boys Over Flowers. Meski diproduksi di tahun 2009 drama ini masih sering jadi perbincangan. Lee Min Ho berpasangan dengan Koo Hye Sun dan menceritakan tentang kisah cinta pewaris tahta dengan anak orang biasa. Drama ini juga menjadi titik balik karir dan populer seorang Lee Min Ho sehingga dikenal hingga saat ini.