10 Lagu Hits 2025 yang Lagi Viral di TikTok dan Wajib Masuk Playlist!

Lola Young Penyanyi Lagu 'Messy'
Sumber :
  • http://nme.com/

Music, VIVA BanyuwangiTikTok selalu jadi tempat terbaik buat menemukan lagu-lagu hits terbaru. Tahun 2025 pun nggak ketinggalan dengan deretan lagu yang viral dan sering dijadikan backsound konten. Dari yang bikin semangat, galau, sampai dance challenge, ini dia 10 lagu yang wajib banget masuk playlist kamu!

1. "Messy" – Lola Young

Lagu ini menggambarkan kehidupan yang berantakan tapi tetap penuh makna. Banyak pengguna TikTok yang menggunakan lagu ini untuk konten daily life dan storytelling.

2. "Blue" – Yung Kai

Dirilis pada Agustus 2024, lagu ini mendadak viral di awal 2025 berkat liriknya yang relatable soal cinta dan harapan. Banyak digunakan untuk konten slow-mo aesthetic.

3. "Sandiwara Cinta" – Repvblik

Lagu lama yang kembali booming di TikTok! Biasanya dipakai sebagai latar untuk video perpisahan atau momen-momen penuh nostalgia.