Kangen dengan Song Kang? Tonton 5 Rekomendasi Drama Korea Berikut Ini untuk Mengobatinya
- https://www.imdb.com/title/tt29569035/mediaviewer/rm2812172033
Drama ini sangat mudah dicerna karena memiliki cerita yang relatif ringan. Meskipun awalnya iblis dan pewaris chaebol tersebut hanya menikah kontrak, namun kemistri mereka menunjukkan seolah mereka adalah pasangan sungguhan.
4. Nevertheless
Nevertheless menjadi salah satu Kdrama Song Kang yang juga ikonik. Pasalnya di dalamnya memuat adegan - adegan panas khas aktor tampan 30 tahun tersebut.
Kemistrinya dalam membangun hubungan tanpa status dengan Han So Hee membuat penonton deg - degan setiap menontonnya.
Song Kang sangat menjiwai perannya dalam drama ini. Tingkahnya berhasil membuat emosi penonton naik turun. Kendati demikian, Nevertheless bisa mengobati rasa kangen para penggemar dengan aktingnya.
5. Love Alarm
Drama Korea Song Kang berjudul Alarm mengisahkan tentang romansa anak SMA. Ia berperan sebagai Hwang Sun Oh yang jatuh cinta kepada Kim Jo Jo. Di samping itu drama ini juga mengangkat sebuah konflik percintaan yang dimulai dari sebuah aplikasi.