5 Drama Korea Ongoing yang Wajib Dipantengin, Mana yang Paling Kamu Nantikan?

Drama Korea Ongoing Buried Hearts
Sumber :
  • https://www.imdb.com/title/tt33398245/mediaviewer/rm2498008322/?ref_=tt_ph_1_2

Drama Korea Ongoing ini masih memasuki episode keempat yang artinya penonton masih bisa merasakan vibesnya sejak awal.

2. My Dearest Nemesis

Penggemar Moon Ga Young pasti telah menantikan drama terbarunya yang berjudul My Dearest Nemesis. Drama ini menarik perhatian penonton sejak penayangan pertama tanggal 17 Februari 2025.

Drama ini memuat kisah komedi romantis antara dua pemain gim online yang dipertemukan kembali di lingkungan kerja setelah 16 tahun. Hubungan mereka terjalin sebagai atasan dan bawahan di suatu perusahaan.

3. Undercover High School

Drama ini mengangkat genre Spy Fiction dimana ada seorang anggota intelijen negara (NIS) yang menyamar menjadi anak sekolahan untuk menjalankan misi pencarian emas batangan milik raja.

Sekilas terkesan menegangkan. Namun saat melihat dua episode pertamanya penonton akan langsung merasakan kompleksitas dari ceritanya yang dibalut dengan unsur romantis dan komedi.