Cireng Crispy Bumbu Rujak: Resep Jajanan Kekinian, Bikinnya Gampang!

Cireng Crispy
Sumber :
  • YT: @resepmadam8141

Haluskan semua bahan bumbu rujak.

Tumis bumbu rujak hingga harum.

Tambahkan sedikit air, masak hingga bumbu mengental.

Sajikan:

Tata cireng crispy di atas piring.

Siram dengan bumbu rujak.

Cireng crispy bumbu rujak siap dinikmati selagi hangat.

Tips Agar Cireng Lebih Crispy:

Gunakan Air Panas Mendidih: Air panas mendidih akan membuat adonan cireng lebih kalis dan menghasilkan tekstur yang crispy.