Resep Rendang Daging Sapi Empuk: Bumbu Meresap, Bikin Nagih!

Rendang daging sapi
Sumber :
  • Istimewa/ VIVA Banyuwangi

Cara Membuat:

Tumis bumbu halus, daun jeruk, daun kunyit, serai, lengkuas, dan jahe hingga harum.

Masukkan daging sapi, aduk rata hingga berubah warna.

Tuang santan, tambahkan garam dan gula merah, aduk rata.

Masak dengan api kecil hingga santan menyusut dan daging empuk. Aduk sesekali agar tidak gosong.

Masak terus hingga rendang berwarna cokelat kehitaman dan berminyak.

Koreksi rasa, angkat, dan sajikan.