Lembutnya Bikin Rindu: Resep Kue Cubit Lumer di Mulut!
Minggu, 2 Maret 2025 - 05:20 WIB
Sumber :
- Instagram: shecakery
1/2 sendok teh baking powder
1/4 sendok teh vanili bubuk
Meises cokelat atau topping lainnya sesuai selera
Cara Membuat:
Kocok telur dan gula pasir hingga mengembang.
Masukkan tepung terigu, baking powder, dan vanili bubuk. Aduk rata.
Tuang susu cair dan margarin leleh. Aduk hingga adonan tercampur rata.