Resep Mie Setan ala Devina Hermawan: Pedasnya Nampol, Bikin Ketagihan!

Ilustrasi Mie Setan ala Devina Hermawan
Sumber :
  • Youtube: Devina Hermawan

Langkah:

Untuk mie, rebus mie dengan air mendidih hingga setengah matang lalu masukkan telur sambil diaduk-aduk kemudian masak hingga matang dan saring

Masukkan cabai rawit, bawang putih, daun bawang, dan daun jeruk (opsional) ke dalam mangkuk kemudian siram dengan minyak panas

Masukkan saus sambal, bumbu mie instan, sambal mie instan, minyak bawang mie instan, minyak wijen, cabai bubuk, dan saus tiram lalu aduk rata

Masukkan mie dan telur yang sudah direbus kemudian aduk hingga benar-benar tercampur rata

Sajikan mie dengan taburan bawang goreng dan daun bawang

Tips Membuat Mie Setan yang Lebih "Nendang":