Bubur Kampiun: Si Manis Legendaris yang Bikin Lidah Ketagihan!

Bubur kampiun sedap yang siap memanjakan buka puasamu
Sumber :
  • https://shorturl.at/k6G7E

-        Campurkan tepung beras dengan santan sedikit demi sedikit hingga larut.

-        Masak di atas api kecil, aduk terus agar tidak menggumpal.

-        Tambahkan garam dan daun pandan, aduk hingga mengental.

-        Angkat dan sisihkan.

2. Membuat Bubur Ketan Putih

-        Kukus beras ketan yang sudah direndam hingga setengah matang.

-        Masukkan ke dalam santan yang sudah mendidih, tambahkan garam dan daun pandan.

-        Masak hingga ketan empuk dan santan terserap.

-        Angkat dan sisihkan.

3. Membuat Kolak Pisang

-        Rebus santan bersama gula merah dan daun pandan hingga gula larut.

-        Masukkan potongan pisang, masak hingga pisang lunak.