Tetap Bugar Selama Puasa Panduan Olahraga yang Tepat

Ilustrasi olahraga saat sore menjelang buka puasa
Sumber :
  • Freepik: @jcomp

Waktu terbaik untuk berolahraga adalah sore hari, menjelang waktu berbuka puasa. Ini memungkinkan Anda untuk segera mengganti cairan dan energi yang hilang setelah berolahraga.

Tips Penting Setelah Berolahraga

  1. Hidrasi

· Segera minum air putih untuk mengganti cairan tubuh yang hilang.

· Minuman manis juga bisa dikonsumsi untuk mengembalikan energi sebelum makan berat.

  1. Pola Makan

· Hindari makanan berminyak secara berlebihan, karena dapat menyebabkan masalah pencernaan.