Rujak Aceh Mangga Kuweni ala Devina Hermawan: Segar, Manis, Pedas, Bikin Merem Melek!

Aceh Mangga Kuweni ala Devina Hermawan
Sumber :
  • Youtube: Devina Hermawan

Gaya Hidup, VIVA Banyuwangi – Rujak Aceh, dengan perpaduan rasa manis, asam, pedas, dan segarnya, selalu menjadi dessert atau camilan favorit. Banyuwangi.viva.co.id menghadirkan resep dan tutorial Rujak Aceh Mangga Kuweni ala Devina Hermawan yang unik dan lezat. Cara membuatnya mudah, dan resep ini menggunakan mangga kuweni yang memberikan cita rasa khas.

Resep Rujak Aceh ala Devina Hermawan (untuk 10-12 porsi)

Bahan:

1-3 buah cabai rawit merah, opsional

3 buah cabai keriting merah

500 gr daging buah kuweni

1 sdm gula merah