Dinding Lembab dan Berlumut? Ini Cara Ampuh Mengatasinya dan Mencegahnya Datang Kembali!

Ilustrasi Dinding Basah
Sumber :
  • Freepik: Mateus Andre

3. Perbaiki Sumber Kelembaban

Atasi Kebocoran: Perbaiki segera kebocoran yang ditemukan.

Tingkatkan Ventilasi:

Buka jendela dan pintu secara teratur.

Pasang exhaust fan di kamar mandi dan dapur.

Gunakan dehumidifier untuk menyerap kelembaban udara.

Kurangi Kondensasi: