Madu Asli vs Madu Palsu: Jangan Sampai Tertipu! Ini Cara Mudah Membedakannya
Senin, 10 Maret 2025 - 18:22 WIB
Sumber :
- Pexels: Towfiqu barbhuiya
Amati apa yang terjadi.
Madu asli: Tidak akan mudah meresap atau meninggalkan bekas basah yang berlebihan.
Madu palsu: Akan mudah meresap dan meninggalkan bekas basah yang lebar.
3. Uji dengan Api: Madu Asli Mudah Terbakar
Madu asli mengandung glukosa dan fruktosa, yang mudah terbakar.
Caranya:
Celupkan ujung korek api atau lidi ke dalam madu.