Resep Seblak Kuah Pedas, Dijamin Bikin Ketagihan!
Rabu, 12 Maret 2025 - 09:10 WIB
Sumber :
- IG: @warunkgang6
5 buah cabai rawit merah (sesuai selera)
3 buah cabai merah keriting (sesuai selera)
3 siung bawang merah
2 siung bawang putih
2 cm kencur
1/2 sendok teh terasi (opsional)
Garam secukupnya