6 Cara Agar Nastar Tidak Retak dan Lembut Sempurna
Kamis, 13 Maret 2025 - 13:24 WIB
Sumber :
- x.com/@Shanazwardhana
3. Gunakan Kuas yang Lembut
Saat mengoleskan kuning telur, gunakan kuas yang lembut agar tidak mengganggu struktur kue. Kuas yang runcing dapat merusak bagian permukaan kue yang telah dibentuk.
4. Unggul dengan Olesan Dua Kali
Untuk hasil yang lebih mengkilap, oles nastar dua kali. Oleskan satu loyang penuh, kemudian ulangi pada loyang yang sama untuk meningkatkan kecerahan warna.
5. Perhatikan Olesan pada Bagian Bawah
Pastikan olesan mencakup bagian bawah yang menempel pada loyang agar warna kuningnya merata dan tidak belang.
6. Panggang Hingga Matang Penuh