Resep Pepes Ikan Mas dengan Bumbu Rempah yang Harum: Cita Rasa Tradisional yang Menggugah Selera

Ilustrasi Pepes Ikan Mas
Sumber :
  • Instagram: seto_beri

2 batang serai, memarkan, potong-potong

Daun kemangi secukupnya

Tomat hijau/merah, potong-potong (opsional)

Cara Membuat Pepes Ikan Mas:

Siapkan Ikan Mas: Cuci bersih ikan mas, lalu lumuri dengan air jeruk nipis dan garam. Diamkan selama sekitar 15 menit.

Campur Bumbu: Campurkan bumbu halus dengan garam dan gula pasir secukupnya. Aduk rata.

Lumuri Ikan dengan Bumbu: Lumuri seluruh permukaan ikan mas dengan bumbu halus hingga merata, termasuk bagian dalam perut dan kerat-keratan ikan.