Review Film : And Yet You Are So Sweet, Permainan Cinta Bertepuk Sebelah Tangan, Happy atau Sad Ending?
Minggu, 23 Maret 2025 - 15:41 WIB

Sumber :
- https://nawalakarsa.id/feature/review-and-yet-you-are-so-sweet-bertepuk-sebelah-tangan-dan-berpura-pura/
Profil Kyohei Takahashi dan Mei Hata
Kyohei Takashashi adalah seorang aktor yang juga personil boyband Naniwa Danshi. Aktor kelahiran Tahun 2000 ini juga bermain drama series My Home Hero yang kemudian juga difilmkan. Sebagai aktor, aktingnya cukup menjanjikan. Sedangkan Mei Hata memulai kariernya pada Tahun 2011 dimana ia masih berusia 9 tahun. Sudah cukup banyak drama dan film yang diperankannya. Aktor dan aktris muda memiliki potensi untuk menjadi aktor besar.