5 Trik Bikin Jus Sehat yang Segar dan Nggak Ngebosenin, Dijamin Ketagihan!
Senin, 24 Maret 2025 - 21:57 WIB

Sumber :
- Instagram: sagukenari
2. Tambahkan Rempah-rempah, Biar Makin Nendang!
Rempah-rempah nggak cuma bikin masakan jadi lebih sedap, tapi juga bisa nambah cita rasa dan manfaat kesehatan jusmu.
Contoh rempah-rempah:
Jahe: Menghangatkan tubuh, meningkatkan metabolisme, dan mengurangi mual.
Kunyit: Mengandung antioksidan dan anti-inflamasi.
Kayu manis: Membantu menstabilkan gula darah dan memberikan rasa manis alami.