Trik Membersihkan HP Android Agar Tidak Lemot Lagi, Dijamin Ngebut!
Kamis, 27 Maret 2025 - 21:59 WIB

Sumber :
- New York Times
3. Uninstall Aplikasi yang Cuma Jadi "Pajangan"
Jujur deh, pasti ada aja kan aplikasi di HP-mu yang kamu download karena penasaran atau ikut-ikutan, tapi ujung-ujungnya nggak pernah dibuka lagi? Aplikasi "pajangan" ini nggak cuma makan tempat di memori, tapi kadang juga tetep jalan di background dan nyedot baterai plus bikin lemot.
Solusi: Scroll daftar aplikasimu, pikirin lagi mana yang beneran kepake. Kalau udah nggak perlu, uninstall aja!
4. Pindahkan Foto & Video ke Cloud atau Komputer/Laptop
Galeri HP penuh sama ribuan foto selfie, video liburan, atau screenshot nggak penting? Ini kontributor besar bikin memori internal sesak napas dan HP jadi berat.
Solusi Gampang:
Manfaatkan cloud storage gratis kayak Google Photos (aktifkan backup otomatisnya!).