Tingkatkan Literasi Digital Jelang Pemilu 2024, Mafindo Berikan Edukasi Kepada Gen Z

Mafindo Banyuwangi berikan Edukasi kepada Gen Z
Sumber :
  • Dovalent Vandeva Derico/VIVA Banyuwangi

Pihak sekolah mengucapkan terima kasih kepada Mafindo karena telah memberikan edukasi literasi digital kepada para murid - murid.

Diharapkan, dengan kegiatan yang diadakan Mafindo tersebut, dapat menambah ilmu anak - anak muda untuk menangkal Hoaks.

 

Ratna Meitarini, Waka Humas dan Pembina Pramuka SMA Negeri 1 Banyuwangi

Photo :
  • Dovalent Vandeva Derico/VIVA Banyuwangi

 

"Dengan adanya Mafindo, anak - anak tidak mudah percaya dengan berita - berita hoaks yang belum tentu kebenarannya" harap Ratna Meitarini selaku Waka Humas dan Pembina Pramuka SMA Negeri 1 Banyuwangi kepada banyuwangi.viva.co.id.

Dalam kesempatan yang sama, Mafindo Korwil Banyuwangi juga melakukan deklarasi yang tercatat telah diresmikan pada hari ini, Minggu 22 Oktober 2023.