Jadi Penyebab Kematian Dua Pendaki, Kenali Apa Saja Gejala Hipotermia dan Penyebabnya

Ilustrasi Hipotermia
Sumber :
  • YT: @Medical Centric

4. Faktor usia. Hal ini jelas menjadi faktor yang sangat berpengaruh. Di mana bayi dan lansia akan lebih rentan terkena hipotermia karena sistem tubuh mereka tidak seefektif orang dewasa muda dalam menjaga suhu tubuh.

5. Beberapa kondisi medis tertentu. Seperti misalnya hipotiroidisme, stroke, dan diabetes dapat meningkatkan risiko seseorang mengalami hipotermia.

Gejala Hipotermia

Gejala hipotermia dapat bervariasi tergantung pada tingkat keparahannya. Tahapan ini terbagi atas tiga bagian.

1. Hipotermia Ringan

Pada tahap ringan, suhu tubuh berada di kisaran 32–35°C. Tanda-tanda yang biasanya muncul meliputi menggigil, kulit yang pucat dan terasa dingin saat disentuh, mati rasa, reaksi tubuh yang melambat, rasa kantuk berlebihan, denyut jantung yang lebih cepat, serta pernapasan yang juga menjadi lebih cepat.

2. Hipotermia Sedang