Nganter Hajien, Tradisi Unik Warga Gili Ketapang Saat Pelaksanaan Musim Ibadah Haji

Tradisi Ngereng haji warga Pulau Gili Probolinggo
Sumber :
  • Istimewa/ VIVA Banyuwangi

 

“Untuk pasangan suami istri yang berangkat haji bersamaan menggunakan perahu yang berbeda. Satu perahu satu calon jemaah haji,” kata Suwandi, warga Pulau Gili.

 

Tradisi Nganter Hajien ini juga memberikan filosofi tentang pentingnya menjaga kerukunan antar warga serta tetap menjalin silaturahmi.

 

“Warga juga berdoa agar seluruh calon jemaah haji diberikan kemudahan dan kelancaran dalam menjalankan ibadah haji sejak keberangkatan hingga kembali pulang,” jelas Murdowi saat mengikuti tradisi Ngereng Haji.