Truk Terguling di Gumitir, Jalur Banyuwangi Jember Tersendat
Senin, 15 Juli 2024 - 19:44 WIB

Sumber :
- Wiji Hariyanto TRC Relawan Gumitir/ VIVA Banyuwangi
"Mbah Singo bertumpah lagi. Bertumpah lagi Mbah Singo. Hari ini bolo," tutur suara seorang pria dalam video tersebut.
Dalam video berdurasi 46 detik tersebut, nampak sejumlah warga berusaha mengatur arus lalu lintas.
"Harus gantian. Makanya antri banget seperti ini," kata seorang pengguna jalan lainnya.
Petugas terkait kini berupaya keras untuk mengevakuasi badan serta muatan truk yang berserakan di jalan raya.
Pihak kepolisian juga sedang berupaya mengurai antrian serta mengalihkan arus lalu lintas agar tidak semakin tersendat.