Jadwal Lengkap Pertandingan Paralympic Paris 2024 Tim Indonesia
Rabu, 28 Agustus 2024 - 17:31 WIB
Sumber :
- RRI/ VIVA Banyuwangi
30 Agustus - 8 September 2024
Para atletik mencakup berbagai disiplin yang menguji ketahanan fisik dan kecepatan.
Atlet-atlet kita siap bertanding di lintasan dan lapangan, membawa harapan untuk meraih medali di beberapa nomor yang diikuti.
9. Para Angkat Berat:
4 - 8 September 2024
Dalam cabang angkat berat, kekuatan dan teknik menjadi penentu kemenangan.
Para atlet Indonesia di cabang ini telah mempersiapkan diri dengan latihan intensif untuk mengangkat beban berat dan mengharumkan nama bangsa.
10. Judo Tunanetra:
5 - 7 September 2024