Rahasia Hilangkan Bau Amis pada Ikan. Trik Mudah dan Efektif untuk Masakan Lebih Lezat

TIps menghilangkan baun amis pada ikan
Sumber :
  • Istimewa

  • Cara Penggunaan: Taburkan garam secara merata pada ikan. Gosok perlahan, lalu bilas dengan air mengalir.
Krengsengan kulit ayam pedas, Hidangan Pedas dan Kulit Ayam yang Kenyal dan Gurih

3. Rendam dengan Cuka atau Air Asam Jawa

Cuka putih atau air asam jawa juga dapat menjadi solusi efektif. Kandungan asamnya membantu menetralkan bau amis pada ikan.

  • Cara Penggunaan: Larutkan cuka atau asam jawa dalam air, kemudian rendam ikan selama 10-15 menit sebelum dibilas dan diolah.
Abon Telur, Hidangan Praktis dan Lezat cocok untuk Lauk Si Kecil

4. Gunakan Jahe atau Rempah-rempah Lain

Selain memberikan aroma yang harum, jahe juga berfungsi untuk menetralisir bau amis. Rempah-rempah lain seperti kunyit dan daun salam juga dapat digunakan.

  • Cara Penggunaan: Tumbuk atau iris jahe, lalu lumuri ikan dengan jahe sebelum memasak. Untuk hasil maksimal, kombinasikan dengan kunyit atau daun salam.
Halaman Selanjutnya
img_title
Sambal Cabe Hijau, Pedas dan Segar