Menguras Emosi! Drakor tentang Perselingkuhan yang Bikin Geram, Geregetan, Sekaligus Penasaran!

Drakor Secret Love Affair
Sumber :
  • IMDB

Drama ini mengikuti kisah tiga pasangan suami istri yang bekerja di sebuah acara radio. Setiap pasangan memiliki masalah dan konfliknya masing-masing, termasuk perselingkuhan, pengkhianatan, dan kebohongan. Love ft. Marriage & Divorce menyajikan cerita yang realistis dan relate dengan kehidupan pernikahan.

4. Show Window: The Queen's House

Menguak Fakta di Balik Hukum! Drakor Hukum yang Menegangkan, Sarat Intrik, dan Penuh Plot Twist

Seorang wanita yang mendukung perselingkuhan sahabatnya, tanpa menyadari bahwa pria yang diselingkuhi sahabatnya adalah suaminya sendiri. Drama ini menghadirkan kisah perselingkuhan yang rumit dan penuh plot twist tak terduga.

5. Remarriage & Desires

Drama ini berlatar di sebuah agensi perjodohan eksklusif untuk kalangan atas. Seorang wanita yang bercerai berusaha membalas dendam kepada selingkuhan mantan suaminya yang telah menghancurkan hidupnya. Drama ini penuh dengan intrik dan persaingan di antara para wanita kaya.

6. Eve

Menjelajahi Masa Lalu! Ini Dia Drakor Saeguk (Historis) Terbaik Sepanjang Masa yang Wajib Ditonton!

Drama ini menceritakan tentang seorang wanita yang telah merencanakan balas dendam selama 13 tahun kepada orang-orang yang telah menghancurkan keluarganya. Ia menggunakan perselingkuhan sebagai salah satu senjata untuk mencapai tujuannya.

Halaman Selanjutnya
img_title