Bikin Hati Adem! 15 Drakor Slice of Life yang Hangat dan Menyentuh, Cocok untuk Me Time
Rabu, 25 Desember 2024 - 07:25 WIB
Sumber :
- My Drama List
7. Our Blues (2022)
Berlatar di Pulau Jeju, Our Blues menceritakan kisah hidup beberapa karakter dengan berbagai latar belakang dan permasalahan hidup. Drama ini menyuguhkan cerita yang menyentuh dan relatable tentang cinta, keluarga, dan persahabatan.
8. Be Melodramatic (2019)
Drama ini mengisahkan tentang kehidupan tiga orang sahabat perempuan yang berusia 30-an dengan segala permasalahan hidup mereka. Be Melodramatic menyajikan cerita yang fresh, lucu, dan relatable dengan kehidupan perempuan urban masa kini.
9. When the Weather Is Fine (2020)
Drama ini mengisahkan tentang seorang pemain cello yang kembali ke kampung halamannya dan bertemu kembali dengan teman masa kecilnya yang kini menjalankan sebuah toko buku. When the Weather Is Fine menawarkan ketenangan dengan latar belakang pedesaan yang asri.
10. Because This Is My First Life (2017)
Halaman Selanjutnya
Drama ini mengangkat tema tentang pernikahan kontrak antara seorang penulis naskah drama dan seorang desainer aplikasi. Because This Is My First Life menyajikan cerita yang ringan, romantis, dan relatable dengan kehidupan anak muda zaman sekarang.