Tantrum pada Anak? Ini Strategi Jitu untuk Mengatasinya!

Seorang anak perempuan yang sedang tantrum
Sumber :
  • Freepik: @user15285612

Gaya Hidup, VIVA BanyuwangiMenghadapi tantrum pada anak bisa menjadi tantangan tersendiri bagi orang tua. Tantrum adalah ekspresi emosi yang umum terjadi, terutama pada anak usia 1 hingga 4 tahun, ketika mereka belum sepenuhnya mampu mengungkapkan perasaan mereka dengan kata-kata. Berikut adalah beberapa cara efektif untuk menangani tantrum pada anak yang perlu diketahui oleh orang tua.

Cara Mengatasi Tantrum pada Anak

Bikin Hati Berbunga-bunga! Ini 7 Drakor Romantis yang Wajib Ditonton Buat yang Lagi Butuh Asupan Cinta

1. Tenangkan Diri dan Pikiran

Penting bagi orang tua untuk tetap tenang saat anak mengalami tantrum. Melawan amarah anak dengan kemarahan hanya akan memperburuk situasi. Sebaliknya, tenangkan diri dan sampaikan dengan tegas bahwa perilaku marah-marah tidak dapat diterima.

Jangan Salah Asuh! Ini 6 Alasan Kenapa Tumbuh Kembang Anak Bisa Terganggu

2. Abaikan Tantrum

Salah satu cara yang efektif adalah dengan mengabaikan anak saat mereka tantrum, asalkan tidak dalam situasi berbahaya. Dengan tidak memberikan perhatian, anak akan belajar bahwa teriakan atau tangisan tidak akan mendapatkan respons yang diinginkan.

Waspada! 8 Gangguan Tumbuh Kembang Anak yang Sering Terlewat Tapi Berdampak Besar

3. Beri Waktu untuk Menenangkan Diri

Halaman Selanjutnya
img_title