Hijab Segi Empat Simple Tapi Stylish? Ini Tutorialnya Buat Sehari-hari!

Ilustrasi OOTD Hijab
Sumber :
  • Instagram: faninurazmi

Gaya Hidup, VIVA Banyuwangi – Hijab segi empat adalah item fashion wajib bagi para hijabers. Selain mudah didapatkan, hijab segi empat juga versatile alias bisa dibentuk menjadi berbagai macam gaya. Artikel ini akan memandu kamu membuat style hijab segi empat yang simple tapi tetap stylish untuk kegiatan sehari-hari. Siap tampil chic dengan hijabmu? Yuk, simak!

1. Pilih Bahan Hijab yang Nyaman: Katun, Voal, atau Ceruti?

Keringat Dingin Saat Bicara di Depan Umum? Atasi Cemas Berlebihan dengan Cara Ini!

Kenyamanan adalah kunci utama dalam berhijab. Pilih bahan hijab yang nyaman dipakai, menyerap keringat, dan tidak bikin gerah. Beberapa bahan hijab segi empat yang populer antara lain:

Katun: Adem, mudah menyerap keringat, dan nggak licin.

Komunikasi Lancar, Percaya Diri Meningkat! Ini Tips Ampuhnya!

Voal: Ringan, mudah dibentuk, dan punya tekstur yang lembut.

Ceruti: Agak transparan, tapi flowy dan memberikan kesan elegan.

Desain Grafis Mudah & Cepat? Kuasai Canva dalam 5 Langkah Sederhana!

Polycotton: Perpaduan antara katun dan polyester, tidak mudah kusut.

Halaman Selanjutnya
img_title