Kloset Mampet? Jangan Panik! Atasi Sendiri dengan Cara Mudah Ini

Ilustrasi Membersihkan WC
Sumber :
  • Freepik: rawpixel.com

Pastikan ada cukup air di dalam kloset untuk menutupi bagian karet plunger.

Bye-Bye Bakteri : Tips Merawat Handuk Bebas Bakteri

Tempatkan plunger tepat di atas lubang kloset, pastikan tertutup rapat.

Tekan dan tarik plunger dengan kuat dan cepat beberapa kali. Gerakan ini akan menciptakan tekanan dan hisapan yang dapat mendorong sumbatan.

Berbagai Tips Untuk Tetap Tenang dalam Menghadapi Permasalahan

Ulangi hingga kloset lancar kembali.

5. Kawat Pengait: Mengambil Benda Asing yang Menyumbat

Jika sumbatan disebabkan oleh benda asing yang tidak larut, seperti mainan anak-anak, pembalut, atau tisu basah yang terlalu banyak, Anda bisa mencoba mengambilnya menggunakan kawat pengait. Buat kawat pengait dari gantungan baju yang diluruskan, lalu masukkan ke dalam lubang kloset untuk menarik benda tersebut. Hati-hati jangan sampai benda tersebut terdorong lebih dalam.

6. Botol Plastik Bekas: Alternatif Plunger yang Mudah Dibuat

Halaman Selanjutnya
img_title
Martabak Manis Teflon Rumahan, Enak dan Mudah Dibuat!