4 Langkah Sederhana Mengelola Anggaran Rumah Tangga

Ilustrasi mengelola anggaran keuangan dengan tepat
Sumber :
  • https://www.pexels.com/id-id/foto/tangan-memegang-mata-uang-dompet-8764609/

Gaya Hidup, VIVA Banyuwangi – Mengatur keuangan keluarga seringkali jadi tantangan, apalagi jika pengeluaran terasa terus membengkak. Tapi tenang, dengan strategi yang tepat dan konsisten, anggaran keluarga bisa dikelola dengan jauh lebih cermat dan efisien. Yuk, simak empat langkah praktis berikut ini untuk membuat keuangan rumah tangga lebih sehat!

1. Kenali Seluruh Sumber Pendapatan Keluarga

Bikin Hati Berbunga-bunga! Ini 7 Drakor Romantis yang Wajib Ditonton Buat yang Lagi Butuh Asupan Cinta

Langkah pertama yang tak boleh dilewatkan: hitung seluruh pemasukan bulanan Anda. Tak hanya dari gaji utama, tapi juga dari penghasilan pasangan, bonus, proyek sampingan, atau pendapatan tambahan lainnya. Jika ada penghasilan yang tidak tetap, gunakan rata-rata dari beberapa bulan terakhir untuk membuat perhitungan yang lebih akurat.

2. Catat Semua Pengeluaran Keluarga dengan Rinci

Setelah mengetahui jumlah pemasukan, buat daftar kebutuhan seluruh anggota keluarga. Dari biaya makan, transportasi, tagihan rutin, hingga uang jajan anak—semuanya harus dimasukkan. Untuk alokasi dana, Anda bisa mencoba metode 40-30-20-10:

Jangan Salah Asuh! Ini 6 Alasan Kenapa Tumbuh Kembang Anak Bisa Terganggu

- 40% untuk kebutuhan pokok

- 30% untuk cicilan

Halaman Selanjutnya
img_title
Waspada! 8 Gangguan Tumbuh Kembang Anak yang Sering Terlewat Tapi Berdampak Besar