Siap-siap Baper! Rekomendasi Drama China Romantis yang Wajib Ditonton

Drama Hidden Love
Sumber :
  • IMDB

Gaya Hidup, VIVA Banyuwangi – Drama China romantis selalu memiliki daya tarik tersendiri dengan alur cerita yang menarik, visual yang indah, dan chemistry yang kuat antara para pemeran. Kisah-kisah cinta yang manis, lucu, dan mengharukan dalam C-Drama romantis mampu membuat penonton tersipu malu dan baper berkepanjangan.

Baru Mulai Nonton Drakor? Ini Rekomendasi Drama Korea di Netflix untuk Pemula!

Berikut rekomendasi drama China romantis yang wajib Anda tonton:

1. Hidden Love (2023)

Drama ini mengisahkan Sang Zhi, seorang gadis yang jatuh cinta pada teman kakaknya, Duan Jiaxu. Perbedaan usia dan berbagai rintangan menghiasi perjalanan cinta mereka. "Hidden Love" menawarkan kisah cinta yang manis dan menggemaskan, dengan chemistry yang kuat antara Zhao Lusi dan Chen Zheyuan, serta OST yang bikin baper.

2. Love Between Fairy and Devil (2022)

Plot Twist Mengejutkan! Rekomendasi Drakor yang Bikin Kamu Tercengang

Drama xianxia romantis ini mengisahkan kisah cinta antara seorang peri kecil yang baik hati dan seorang iblis besar yang dingin dan kejam. Takdir yang rumit dan perbedaan dunia menghiasi perjalanan cinta mereka. "Love Between Fairy and Devil" menawarkan visual yang indah, efek khusus yang memukau, dan chemistry yang kuat antara Esther Yu dan Dylan Wang.

3. The Love You Give Me (2023)

Halaman Selanjutnya
img_title