Mencetak Sejarah! Drama Korea dengan Rating Tertinggi Sepanjang Masa

Drakor W (Two Worlds) (2016)
Sumber :
  • IMDb

Gaya Hidup, VIVA Banyuwangi – Drama Korea semakin populer di seluruh dunia, memikat hati penonton dengan alur cerita yang kuat, sinematografi menawan, dan akting memukau. Namun, hanya segelintir drama yang berhasil mencetak sejarah dengan rating fantastis, menandakan popularitas dan kualitasnya yang tak tertandingi.

Netflix dan Drakor? Pasangan Serasi! Rekomendasi Drama Korea Wajib Tonton

Berikut 7 drama Korea dengan rating tertinggi sepanjang masa berdasarkan data Nielsen Korea, siap membawa Anda dalam perjalanan dramatis yang tak terlupakan:

1. World of the Married (2020) - 28.371%

Sinopsis: Kisah pernikahan Ji Sun-woo, seorang dokter sukses, yang hancur akibat perselingkuhan suaminya. Ia berjuang untuk bangkit dan mencari balas dendam di tengah masyarakat yang penuh kepalsuan.

2. Sky Castle (2018) - 23.779%

Siapkan Tisu! Drama Korea Sedih Ini Dijamin Bikin Nangis Bombay

Sinopsis: Mengangkat tema ambisi dan persaingan di kalangan keluarga kaya di Korea Selatan. Berkisah tentang empat keluarga yang tinggal di kompleks perumahan mewah, Sky Castle, yang berambisi mengirim anak-anak mereka ke universitas terbaik.

3. Crash Landing on You (2019) - 21.683%

Halaman Selanjutnya
img_title