Kajari dan Kasipidsus Bondowoso Ditangkap Dalam OTT KPK Terkait Ini

Ilustrasi KPK
Sumber :
  • Anton Heri Laksana/ VIVA Banyuwangi

Sementara itu, Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron menbenarkan terjadi OTT oleh Tim KPK di Kabupaten Bondowoso Jawa Timur pada Rabu, 15 November 2023.

Pemkab Situbondo Tingkatkan Kemampuan Pemasaran Digital Generasi Z

"Benar KPK tadi siang sekitar jam 11.30 melakukan tangkap tangan di wilayah Bondowoso," kata Ghufron pada wartawan.

Ghufron menjelaskan, tim KPK sedang melakukan pemeriksaan mendalam terkait temuan barang bukti serta keterangan awal dari sejumlah orang dan belum bisa dipublikasikan.

HUT Brimob ke 79, Polresta Banyuwangi Gelar Tasyakuran

"Tim masih dalam proses pemeriksaan. Nanti kami update setelah selesai," jelas Ghufron.

Sebelum dibawa ke Jakarta. Sejumlah kendaraan nopol L (Surabaya) dan B (Jakarta) serta kendaraan dinas Kajari Bondowoso terparkir di areal parkir di Mapolres Bondowoso.

Detik-Detik Mencekam! Pusat Perbelanjaan Konveksi dan Swalayan di Situbondo Terbakar