Asyik Mandi di Sungai, Seorang Santri Tewas Terbawa Arus

Sungai gayam, TKP hanyutnya santri
Sumber :
  • Ahmad Fawaid/VIVA Banyuwangi

Banyuwangi, VIVA Banyuwangi – Seorang bocah yang sedang mandi di sungai hanyut terbawa arus

Foto: Kapal Perang Hmas Adelaide saat Tiba di Banyuwangi

Kejadian tersebut tepatnya di Sungai Gayam Desa Gumirih Kecamatan Singojuruh Banyuwangi Jawa Timur, Rabu 13 Desember 2023.

Korban ABM (14) merupakan warga asal Desa Temuguruh Kecamatan Sempu Banyuwangi Jawa Timur, yang juga santri dari Pondok Pesantren Al Muayyad Desa Gumirih Kecamatan Singojuruh Banyuwangi Jawa Timur.

Jelang Latihan Puncak Keris Woomera 2024, Alutsista Australia Tiba di Banyuwangi

Kepala Desa Gumirih membenarkan kejadian tersebut "Kejadiannya kemarin sekira jam 14:00 WIB," ujar Murai Ahmad 14 Desember 2023

Kronologinya bermula korban ABM sedang mandi di sungai bersama 4 rekannya, selang beberapa menit kemudian volume air sungai meningkat sehingga arus sungai membawa korban dan 4 rekannya.

Meski di Tengah Pelayaran, Prajurit TNI Laksanakan Sholat Jumat Berjamaah di HMAS Adelaide

Diduga tidak bisa berenang, korban hanyut terbawa arus Sunga Gayam, sedangkan 4 rekan korban berenang menepi sungai.

4 rekan korban awalnya tidak berani melapor, kemudian rekan korban memberanikan melapor ke pengurus pesantren dan laporan kemudian diteruskan ke pihak yang berwajib. "Kami menerima laporan itu sekira ashar jam 15:30 WIB kemudian kami lapor ke polisi," ujar Abidin pengurus Ponpes Al-Muayyad pada Banyuwangi.viva.co.id.

Halaman Selanjutnya
img_title