Cak Thoriq Balik Arah? Janji Atur Tambang Pasir di Lumajang Jadi Sorotan

Ilustrasi penambangan pasir
Sumber :
  • Screen Shot Sosmed/ VIVA Banyuwangi

"Ada juga alat bantu untuk penambang manual yang nanti ada spesifikasinya, misalnya yang 24PK itu menjadi solusi terhadap pengelolaan pertambangan yang berbasis manual dengan alat bantu yang lebih memungkinkan," terang Thoriq.

Solusi atau Masalah Baru?

Lumajang: Menyingkap Pesona Alam Tersembunyi di Kaki Gunung Semeru

Rencana Thoriq untuk mengatur aktivitas pertambangan dengan membentuk paguyuban dan membatasi penggunaan mesin menjadi 24PK memang terkesan sebagai solusi.

Namun, sejumlah pihak masih meragukan efektifitasnya.

7 Keajaiban Alam yang Wajib Dikunjungi di Lumajang

Pasalnya, selama ini regulasi terkait pertambangan pasir di Lumajang sudah cukup banyak.

Namun, pelaksanaannya seringkali tidak optimal.

Lumajang, Pesona Gunung Semeru: Rekomendasi Tempat Menginap Terbaik

Selain itu, penggunaan mesin 24PK juga berpotensi menimbulkan dampak lingkungan jika tidak dikelola dengan baik.

Halaman Selanjutnya
img_title