Petani Desa Bimorejo Lurug Kantor Kontraktor Pelaksana Proyek Rehabilitasi DI Bajulmati

Mediasi antara Camat Wongsorejo, petani dan kontraktor pelaksana
Sumber :
  • Anton Heri Laksana/ VIVA Banyuwangi

“Setidaknya sampai 1 bulan kedepan. Jadi tidak sampai tutup total seperti ini. Kasihan para petani. Bisa gagal panen,” kata Camat Nuril.

Mizar: Keluhan Akan Diteruskan ke Pimpinan

DI Bajulmati Dipenuhi Tumpukan Sampah, Nyamuk Serang Pemukiman Warga

Menanggapi keluhan tersebut, perwakilan kontraktor tidak bisa memberikan Keputusan karena terkait tenggang waktu pengerjaan yang sudah ditetapkan.

“Saya tidak bisa memberikan Keputusan. Namun semua keluhan saya tampung dan akan diteruskan pada pimpinan untuk diambil kebijakan,” ucap perwakilan kontraktor Jaya Etika Beton, Mizar.

Camat Wongsorejo Kecam Pembuang Sampah di Aliran Sungai Depan Pasar Bajulmati

Pengeringan DI Bajulmati sudah dilakukan sejak tanggal 6 September 2024 pada saluran primer dan tanggal 25 September 2024 pada saluran tersier.

4 Desa Terdampak Pengeringan DI Bajulmati

Direncanakan, pengeringan DI Bajulmati akan berakhir pada 15 November 2024 dan petani akan kembali mendapatkan pasokan air.

Halaman Selanjutnya
img_title
Ide Kreatif Camat Wongsorejo Manfaatkan Limbah Air DI Bajulmati Selamatkan Ratusan Hektar Lahan