Tanpa 7 Drama Korea Ini, Kamu Nggak Akan Tahu Aktris Cantik Berbakat Seperti Kim Ji Won

Kim Ji Won dalam drama Descendants of The Sun
Sumber :
  • https://www.imdb.com/title/tt4925000/mediaviewer/rm3262624001/?ref_=ttmi_mi_103

Drakor, VIVA BanyuwangiSiapa sih penggemar yang tidak tahu Kim Ji Won. Aktris cantik yang kerap dijuluki sebagai Queen of Aegyo tersebut telah malang melintang di industri hiburan, khususnya perdrakoran.

5 Drama Korea Shin Eun Soo yang Bikin Namanya Makin Populer di Industri Hiburan

Kesuksesannya dalam membintangi Drama Korea patut diacungi jempol. Aktingnya sangat ikonik dalam drama yang tayang beberapa tahun terakhir ini.

Bahkan tanpa drama - drama ikonik berikut ini, mungkin saja kamu dan penggemar Kdrama lainnya tidak akan tahu aktris cantik dan berbakat seperti Ji Won.

Drama Korea yang Membuat Penggemar Tahu Kim Ji Won

1. Descendants of The Sun

No Menye - Menye Club! 10 Drama Korea dengan Rencana Balas Dendam Paling Ciamik

Sosok Yoon Myeong Joo yang diperankan Kim Ji Won sangat ikonik dalam drama Descendants of The Sun. Sebagian besar penggemar mungkin mengetahui Ji Won lewat drama ini yang mengangkat kisah cinta pasukan khusus dengan dokter ahli bedah di tengah tugas menjaga perdamaian di suatu wilayah berbahaya.

2. Queen of Tears

Halaman Selanjutnya
img_title