Banyuwangi: Surga Tersembunyi di Ujung Timur Jawa
Rabu, 18 September 2024 - 06:20 WIB
Sumber :
- Dok. Martin Dava/ VIVA Banyuwangi
Perlu diingat, Taman Nasional Baluran berada di wilayah Kabupaten Situbondo, namun tak sedikit wisatawan yang berada di Banyuwangi, menjadikan tempat ini sebagai destinasi wisata.
3. Pantai Pulau Merah: Pesona Pasir Putih dan Ombak
Pantai Pulau Merah terkenal dengan pasir putihnya yang lembut dan ombak yang cocok untuk berselancar. Bukit kecil di tengah pantai yang berwarna merah menjadi daya tarik tersendiri.
4. Desa Wisata Osing: Mengenal Budaya Asli Banyuwangi
Desa Wisata Osing menawarkan pengalaman mengenal budaya asli Banyuwangi, Suku Osing. Wisatawan dapat melihat rumah adat, belajar tarian tradisional, dan mencicipi kuliner khas Osing.
5. Taman Gandrung Terakota: Keindahan Seni Patung
Halaman Selanjutnya
Taman Gandrung Terakota adalah taman unik yang dipenuhi dengan ratusan patung terakota penari Gandrung. Taman ini menawarkan spot foto yang instagramable dan menjadi salah satu destinasi wisata baru yang populer di Banyuwangi.