10 Drakor Terbaik di Netflix: Wajib Masuk Watchlist dan Bikin Betah Streaming!
- MyDramaList
7. The Glory
Drama thriller makjang ini menceritakan tentang aksi balas dendam seorang wanita yang menjadi korban bullying di masa sekolah. The Glory tak hanya menegangkan, tapi juga mengangkat isu bullying yang masih sering terjadi di masyarakat. Drama ini dibintangi oleh Song Hye Kyo dan sangat populer di Netflix.
8. D.P.
Drama ini menceritakan tentang dua orang tentara yang ditugaskan untuk mengejar dan menangkap para desertir militer. D.P. mengangkat isu bullying dan kekerasan di lingkungan militer Korea Selatan. Drama ini dibintangi oleh Jung Hae In dan Koo Kyo Hwan.
9. All of Us Are Dead
Drama survival thriller ini berlatar di sebuah sekolah menengah atas yang diserang oleh wabah virus zombie. All of Us Are Dead menyuguhkan adegan-adegan yang menegangkan dan penuh aksi. Drama ini diadaptasi dari webtoon populer berjudul Now at Our School karya Joo Dong Geun.