Kreasikan 7 Resep Toast untuk Sarapan Lezat dan Sehat yang Mudah Dibuat
Minggu, 12 Januari 2025 - 20:32 WIB
Sumber :
- Pexels: @Adela Cristea
4. Cream Cheese + Smoked Salmon + Cucumber
Toast ini menghadirkan rasa creamy dari krim keju, ditambah rasa gurih dari salmon asap, dan segarnya mentimun. Pilihan ideal untuk sarapan ala gourmet.
5. Chocolate Spread + Banana + Nuts
Manisnya cokelat berpadu dengan pisang dan kacang memberikan rasa yang kaya dan tekstur yang renyah. Menu ini cocok untuk pencinta manis yang tetap ingin sarapan bernutrisi.
6. Mushrooms + Ricotta Cheese + Parsley
Jamur tumis yang gurih ditambah ricotta cheese dan peterseli memberikan rasa yang unik dan kaya. Pilihan ini cocok untuk Anda yang menyukai cita rasa savory.