10 Rekomendasi Tempat Makan dengan Konsep Pedesaan di Malang

Menu prasmanan di Kopi Kaliurang, DAU, Malang
Sumber :
  • Google Maps: YS. "Gohan"

Selain menikmati hidangan lezat, di Pujonkidul Ricefield Cafe kamu juga bisa melakukan berbagai aktivitas seru seperti naik sepeda atau bermain layang-layang. Suasana pedesaannya yang asri sangat cocok untuk bersantai bersama keluarga atau teman.

4.      Kopi Kaliurang

Berada di spot area tepi sawah dan memiliki pepohonan yang rindang, tempat makan ini didesain bak Kopi Klotok. Ditambah lagi dengan vibes yang kuno dengan sentuhan ornamen jawa.

5.      Taman Bumi Langit Resto & CafĂ©

Taman Bumi Langit menyajikan suasana yang asri dengan banyak tanaman hijau. Kamu bisa menikmati hidangan sambil bersantai di gazebo atau lesehan, dikelilingi oleh keindahan alam.

6.      Dusun Telaga Boutique Villa Resort

Selain menawarkan penginapan, Dusun Telaga juga memiliki restoran dengan suasana pedesaan yang nyaman. Nikmati hidangan nusantara sambil menikmati pemandangan alam yang indah.