Resep Es Pisang Ijo Makassar Asli, Manis Legitnya Bikin Ketagihan!

Es Pisang Ijo, menu berbuka puasa
Sumber :
  • IG: @dasterinajaa

Gaya Hidup, VIVA Banyuwangi – Es pisang ijo merupakan takjil khas Makassar yang sangat populer di Indonesia. Rasanya yang manis legit dan teksturnya yang lembut pasti akan membuat Anda ketagihan. Artikel ini akan membagikan resep es pisang ijo Makassar asli yang mudah dibuat di rumah. Siap membuat takjil yang istimewa? Yuk, simak ulasan berikut!

Bahan-bahan:

Bahan Pisang Ijo:

10 buah pisang raja yang sudah matang

150 gram tepung beras

50 gram tepung sagu

65 ml santan instan

300 ml air suji (dari 10 lembar daun suji dan 5 lembar daun pandan)