Gigi Putih Alami? Coba Bahan-Bahan Rumahan Ini, Dijamin Ampuh!

Ilustrasi Sikat Gigi
Sumber :
  • Pexels: Andrea Piacquadio

Lakukan 1-2 kali seminggu.

5. Minyak Kelapa (Oil Pulling)

Oil pulling adalah teknik berkumur dengan minyak kelapa yang dipercaya dapat membersihkan mulut dan memutihkan gigi.

Cara:

Ambil 1 sendok makan minyak kelapa murni (VCO).

Kumur-kumur selama 15-20 menit.

Buang minyak dan bilas mulut dengan air hangat.

Sikat gigi seperti biasa.

Lakukan setiap pagi sebelum sarapan.