24 Jam Ibu Rumah Tangga: Rahasia Mengatur Waktu dengan Efektif!

Ilustrasi Ibu rumah tangga mengatur waktu dengan baik
Sumber :
  • https://rb.gy/jwq45k

2. Buat Jadwal Harian yang Realistis

Jangan terlalu perfeksionis! Jadwal harian harus fleksibel dan sesuai dengan ritme keluargamu. Misalnya:

- Pagi (06:00 - 09:00): Bangun, sholat, sarapan, siapkan anak-anak.

- Siang (09:00 - 12:00): Mengurus pekerjaan rumah, memasak.

- Siang hingga Sore (12:00 - 16:00): Waktu istirahat, menemani anak belajar.

- Malam (16:00 - 21:00): Makan malam, waktu keluarga, dan persiapan tidur.

Menulis jadwal harian membantu kamu tetap fokus dan tidak merasa kewalahan.

3. Terapkan Teknik "Time Blocking"